Envanto

Cara Membuat Efek Partikel Menggunakan Adobe Illustrator




Hallo Teman-teman semua, disini kita akan belajar membuat efek partikel di illustrator. pertama-tama kita membuat garis lingkaran menggunakan elip tool lalu mengubahnya menjadi garis putus-putus, kemudian kita masuk kedalam proses blend menggunakan blend tool dan mengubah warna di dua sisi yang berbeda-beda lalu mengatur kedua posisi  garis lingkaran tersebut menjadi lebih elegant, dan terakhir kita masuk ke dalam proses membuat partikelnya menggunkan elip tool dengan membuat bentuk lingkaran dan kita warnai dengan warna gradient dan kita ubah menjadi radial pada setting panel gardient di illustrator, lalu mengubahnya menjadi simbol lalu kita semprotkan simbol tersebut ke bagian garis yang telah kita buat tadi, dan selesai.

0 komentar: